Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook
Sebenarnya apakah Facebook App ID itu dan apa kegunaannya?
Facebook App ID adalah suatu kode yang diberikan oleh pihak Facebook pada saat kita membuat sebuah aplikasi di halaman Developer Facebook.

Langkah 1
Masuk ke https://developers.facebook.com/apps


Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Langkah 2
Jika Anda baru pertama kali masuk laman Developer Facebook, silahkan melakukan registrasi terlebih dahulu.


Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Langkah 3
Jika Anda sebelumnya sudah pernah masuk laman Developer Facebook, klik + Add a New App

Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Langkah 4
Setelah diklik, akan tampil 4 pilihan, yaitu :
- iOS
- Android
- Facebook Canvas
- Website 

Kita pilih yang Website

Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Langkah 5
Setelah itu kita akan diminta mengisi nama app yang akan kita buat. Jika sudah klik Create New Facebook App ID

Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Langkah 6
Pada laman berikutnya akan ada konfirmasi tentang kategori app yang akan kita buat. Pilih salah satu kemudian klik Create App ID.

Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Langkah 7
Setelah itu akan muncul laman Setup the Facebook SDK for Javascript.
Kita copy App ID ke template website atau blog.

Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Contoh penempatan :

Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Langkah 8
Langkah selanjutnya, kita akan diminta untuk mengisi alamat url website atau blog. Kemudian klik Next

Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Berikut contoh penggunaan Facebook App ID saat kita share postingan website atau blog

Cara Mudah Mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook

Itulah tadi cara mudah mendapatkan App ID dan Secret Key dari Facebook. Semoga bermanfaat


Print PDF
Previous
Next Post »
Comments
0 Comments